Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Menyajikan data dalam bentuk Tabel, Diagram Batang, dan Lingkaran

Data dapat disajikan dalam berbagai bentuk. Misalnya, dalam bentuk tabel, diagram batang, dan diagram lingkaran. Perhatikan contoh berikut ini !
Berdasarkan hasil sensus diketahui bahwa angkatan kerja di Indonesia yang bekerja di sektor pertanian 60 juta, jasa 25 juta, perdagangan 18 juta, industry 12 juta, lain-lain 5 juta.
1.      Disajikan dalam bentuk tabel

2.      Disajikan dalam bentuk Diagram Batang


3.      Disajikan dalam bentuk Diagram Lingkaran

  • Cara I (diagram dalam bentuk derajat) :
Sektor pertanian =  x 360o = 180o
Sektor jasa =   x 360o = 72o
Sektor perdagangan =   x 360o = 54o
Sektor Industri =   x 360o = 36o
Sektor lain-lain =   x 360o = 18o
                      
  • Cara II (diagram dalam bentuk persen) :
Sektor pertanian =  x 100% = 50%
Sektor jasa =   x 100% = 20%
Sektor perdagangan =   x 100% = 15%
Sektor Industri =   x 100% = 10%
Sektor lain-lain =   x 100% = 5%

Bagaimana menurut kalian tentang blog ini?