Skala adalah perbandingan jarak yang bersesuaian pada peta dengan jarak sesungguhnya.
Skala 1 : 500 artinya 1 cm jarak pada gambar mewakili 500 cm jarak sebenarnya.
Contoh 1 :
Jarak rumah A ke rumah B pada gambar 2,5 cm
Jarak sebenarnya kedua rumah itu 75 km
Berapa skalanya ?
Contoh 2 :
Kampung A dengan kampung B pada gambar mempunyai jarak 3 cm. Skala pada gambar 1 : 9.000. Berapakah jarak sebenarnya antara kampung A dan kampung B ?
Contoh 3 :
Jarak kota B ke kota C adalah 60 km. Berapakah jarak pada gambar dengan skala 1 : 1.200.000 ?
Skala 1 : 500 artinya 1 cm jarak pada gambar mewakili 500 cm jarak sebenarnya.
Jarak rumah A ke rumah B pada gambar 2,5 cm
Jarak sebenarnya kedua rumah itu 75 km
Berapa skalanya ?
Jawab :
Jadi, skala = 1 : 3.000.000
Contoh 2 :
Kampung A dengan kampung B pada gambar mempunyai jarak 3 cm. Skala pada gambar 1 : 9.000. Berapakah jarak sebenarnya antara kampung A dan kampung B ?
Jawab :
= 27.000 cm
Maka jarak sebenarnya adalah 270 m.
Contoh 3 :
Jarak kota B ke kota C adalah 60 km. Berapakah jarak pada gambar dengan skala 1 : 1.200.000 ?
Jawab :
Jarak pada gambar = Jarak sebenarnya x skala
= 5 cm
Maka jarak pada gambar adalah 5 cm.